Apa Itu Barang LarTas? Panduan Barang LarTas yang Dibatasi untuk Diimport!
Apa Itu Lartas – Barang dari impor dari China kian diminati oleh pelaku bisnis karena dinilai memiliki kualitas yang baik dengan harga yang lebih bersaing. Akan tetapi, tidak semua barang dapat diimpor ke Indonesia